Ketua Pelaksana Formula E Jakarta Ahmad Sahroni mengatakan selebrasi pemenang akan diatur oleh FEO. Namun Sahroni belum mengetahui jenis selebrasi pemenang.
Panitia melakukan unboxing replika mobil Formula E Jakarta. Mobil yang dipamerkan ini salah satu contoh mobil Formula E yang akan mengaspal di Sirkuit Ancol.
Ahmad Sahroni mengatakan sponsor tercantum di situs resmi tersebut merupakan sponsor global dari Formula E Operation. Sponsor dalam negeri segera diumumkan.
Balapan mobil listrik Formula E bakal diselenggarakan pada 4 Juni mendatang. Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menyebut seluruh mobil listrik telah tiba.
Akhir pekan kemarin baru saja dihelat event di Sirkuit Mandalika. Salah satu drifter top nasional Valentino Ratulangi terkesan, terutama soal aspalnya.