Sepakbola
Tiket Ditambah, Harga Naik
PSSI dan LOC Piala AFF di Indonesia menambah jumlah tiket untuk laga semifinal. Meski yang termurah masih berada di angka Rp 50.000, namun harga tiket untuk beberapa kategori mengalami kenaikan.
Jumat, 10 Des 2010 19:59 WIB







































