Buat yang mau menjajal rawon di tempat yang kekinian, bisa mampir ke Rawon Bar. Tempat ini menghadirkan konsep mirip ramen bar tapi dengan menu khusus rawon.
Dapur Ngacir milik Mandra menyajikan jengkol yang diproses 5 hari. Ada juga kisah ramen ekstrem topping buaya hingga Warung Mak Beng di Bali yang legendaris.
Banyak lansia masih produktif masak, bahkan sampai terjun menjadi konten kreator. Seperti 5 nenek ini yang sempat viral karena kelincahannya dalam memasak.