detikNews
Kecam "Innocence of Muslims", Ratusan Orang Gelar Doa Bersama
Ratusan orang yang tergabung dalam Front Ulama Pembela Islam (FUPI) Jawa Tengah mengecam film "Innocence of Muslims". Mereka menggelar doa bersama di depan kantor Gubernur Jawa Tengah.
Selasa, 02 Okt 2012 12:18 WIB







































