WhatsApp mengingatkan pengguna soal maraknya modus penipuan online. Kenali 5 jenis penipuan paling umum dan cara melindungi diri agar tidak menjadi korban.
Bonek Disaster Response Team (BDRT27) akan bantu korban bencana di Sumatera Utara dan Aceh. Donasi lebih dari Rp 122 juta telah dihimpun untuk misi ini.
Kementerian Kesehatan mempersiapkan layanan konsultasi psikologis untuk korban bencana alam di Sumatera. Mereka juga mengirimkan dokter spesialis tambahan.
Pelajari cara mengaktifkan NISN yang tidak aktif bagi alumni. Informasi penting untuk pendaftaran perguruan tinggi, beasiswa, dan administrasi formal lainnya.
Kemenhaj Arab Saudi secara resmi luncurkan fitur terbaru pada aplikasi Nusuk yang memungkinkan jemaah haji dan umrah mengakses berbagai layanan tanpa internet.