detikFinance
Banyak Cetak Menteri, FEUI Tetap Bisa 'Gigit' Pemerintah
Dekan Fakultas Ekonomi UI (FEUI) Firmanzah mengaku akan tetap kritis kepada pemerintah meski sejumlah jebolan kampus tersebut kini memegang posisi kunci di pemerintahan.
Jumat, 21 Mei 2010 12:34 WIB







































