Relaksasi PPnBM sudah diberlakukan dan kini memasuki tahap kedua dengan potongan sebesar 50 persen. Di saat bersamaan kabarnya stok mobil berkurang. Nah, lho!
Google memutuskan untuk melengserkan salah satu bos di perusahaannya, Kamau Bob, yang menjabat sebagai Global Lead for Diversity Strategy and Research.
Masyarakat sadar wisata (Masata) menggelar Borobudur Duathlon. Event ini bertujuan untuk membangkitkan semangat sport tourism di wilayah Jateng dan DIY.
Menggunakan mobil listrik di Indonesia kini tak perlu was-was kehabisan baterai. Kini sudah ada fasilitas pengisian baterai mobil listrik, bahkan di luar kota.