detikNews
Djan Faridz: Kalau Mbah Mun Turun, Kami Islah
Dalam kurun waktu enam bulan, PPP sudah dua kali mengalami perpecahan. Terbaru, saat beberapa pengurus DPP PPP memecat Suryadharma Ali sebagai ketum dan mengangkat Emron Pangkapi sebagai ketum baru.
Kamis, 18 Sep 2014 13:40 WIB







































