detikNews
Setelah Macet, Pemda DKI akan Renovasi Lift Monas
Sedia Payung Sebelum Hujan, pepatah ini tidak lagi menjadi pegangan Pemda DKI. Setelah hampir menyebabkan puluhan orang celaka, Pemda DKI baru akan merenovasi lift Monas.
Selasa, 04 Mei 2004 12:39 WIB







































