Kemenhub memprediksi bakal terjadi penurunan penumpang yang cukup besar pada penyelenggaraan libur panjang natal tahun 2020 dan tahun baru 2021 (nataru).
Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi, menjelaskan Pelabuhan Patimban yang berlokasi di Subang, Jawa Barat bakal terhubung dengan tol 2 tahun lagi.
Investigasi Forensic Architecture dan Greenpeace Indonesia terkait kebakaran hutan untuk perluasan lahan sawit yang dilakukan perusahaan Korsel jadi polemik.
Sejumlah fraksi di DPR mengimbau rangkaian penyambutan Habib Rizieq setiba di Tanah Air saat pandemi Corona (COVID-19) ini tetap mematuhi protokol kesehatan