DPR RI sahkan RUU Perubahan Keempat UU BUMN, mengubah Kementerian BUMN menjadi Badan Pengaturan BUMN. 84 pasal diubah, termasuk larangan rangkap jabatan.
Wakil Ketua Komisi I DPR RI, Dave Laksono, mendesak adanya evaluasi tata kelola penempatan TKI setelah kasus penganiayaan terhadap Seni (47), TKI di Malaysia.
DPR percepat revisi UU Lalu Lintas, usulkan pembebasan PNBP untuk perpanjangan SIM B1 dan B2. Juga dorong subsidi perumahan dan akses pendidikan bagi pengemudi.
Wakil Ketua Komisi VII DPR, Lamhot Sinaga, ungkap dugaan monopoli dalam industri film. 60% film nasional hanya ditayangkan di bioskop besar dari PH tertentu.