detikNews
Empat Bocah yang Hilang di Batam Ditemukan Meninggal
Usai hilang 2 hari, empat bocah asal Kampung Durian RT 01/RW 06, Kelurahan Sadai, Kecamatan Bengkong, Batam, dalam keadaan meninggal. Bocah tersebut hilang saat bermain di Pasar Cik Puan, Sei Panas, Batam.
Kamis, 28 Feb 2013 20:20 WIB







































