Dunia kanak-kanak kadang sulit untuk dilupakan. Hal ini juga yang menjadi ide dasar Diky Ardiansyah (27) untuk memodifikasi kendaraannya dengan mewujudkan masa kanak-kanaknya ke mobil Feroza tahun 1994 miliknya.
Pembuatan patung Budha tidur di Mahavihara Mojopahit, Trowulan, Mojokerto, menghabiskan biaya Rp 500 juta. Untuk membuat patung sepanjang 22 meter, lebar 6 meter setinggi 4,5 meter ini membutukan waktu 60 hari.
Tua-tua keladi. Makin tua makin menjadi. Sepertinya ungkapan itulah yang bisa dikatakan pada mobil legenda dari Kota Palembang. Gubahan pada mobil VW Combi keluaran tahun 70-an ini dibuat seeksotis mungkin dengan merujuk pada gaya mobil bos gangster 30 tahun silam.
Kecintaan Rektor Unpad Ganjar Kurnia terhadap dunia pendidikan disalurkan juga dengan mengoleksi miniatur burung hantu. Saat ini Ganjar sudah mengantongi sekitar 200 miniatur burung hantu dari berbagai negara.
Tak masuknya nama Christopher Nolan dalam jajaran nominasi sutradara terbaik Oscar 2011 mengejutkan kru film 'Inception'. Menurut dia, panitia Oscar telah mempermalukan Nolan.
Bagi sebagian orang mainan adalah barang yang sepele. Tapi ternyata, mainan bisa menjadi sebuah investasi yang sangat menguntungkan. Lihat saja motor mainan ini yang bisa laku terjual hingga US$ 15.000 atau sekitar Rp 135,5 jutaan.
Datangnya Natal dan Tahun Baru 2011 memang sudah ditunggu-tunggu, termasuk oleh hotel berbintang yang satu ini. Tradisi penyalaan pohon natal pun digelar, plus suasana ceria 'Magical North Pole' yang terpancar di tiap sudut hotel.