Pelabuhan Patimban telah resmi dibuka operasionalnya. Sejak kemarin pelabuhan yang terletak di Subang, Jawa Barat ini telah melakukan operasi perdananya.
Selain menjabat sebagai Presiden Direktur Nissan Motor Indonesia (NMI), Isao Sekiguchi telah ditunjuk sebagai Regional Vice President, Marketing & Sales, ASEAN.
Pemerintah melakukan peresmian alias soft launching Pelabuhan Internasional Patimban. Perdana, Pelabuhan ini melayani ekspor mobil ke Brunei Darussalam