Skutik premium Honda SH150i mendapat penyegaran. Skutik ini mendapat warna baru yang makin elegan. Harganya malah turun dari pertama kali diluncurkan pada 2017.
Honda meluncurkan Genio secara resmi di Jakarta. Motor ini menggunakan platform baru dari Honda, dan dengan garis desain yang lebih sederhana dari Scoopy.
PT Astra Honda Motor (AHM) resmi meluncurkan skutik baru bernama Honda Genio sebagai salah satu motor yang meramaikan segmen skutik berkapasitas 110 cc