Arema FC memang kecewa berat setelah gagal mengalahkan Mitra Kukar. Tapi, Singo Edan tak mau lama-lama kecewa karena lawan berat lainnya sudah menunggu.
Persija Jakarta akan menghadapi Arema FC di lanjutan Liga 1. Macan Kemayoran ingin segalanya berjalan sempurna sejak persiapan agar bisa menaklukkan Singo Edan.
Arema FC akan mengawali perjalanan di Liga 1 2018 dengan melawan Mitra Kukar. 'Singo Edan' bisa percaya diri karena didukung tren positif atas 'Naga Mekes'.