detikNews
Polri Tuding BW Bangun Opini Negatif untuk Halangi Penyidikan
Mabes Polri melalui juru bicaranya, Inspektur Jenderal Ronny Frangki Sompie, menuding ada upaya pembentukan opini dari pihak Bambang Widjojanto guna menghalangi penyidikan kasus yang membelitnya.
Rabu, 25 Feb 2015 10:25 WIB







































