detikNews
Kades dan Sekdes Penganiaya Jurnalis Paser TV Divonis 6 Bulan Penjara
Dua terdakwa penganiaya jurnalis Paser TV di Kabupaten Paser, Kaltim, Normila Sari Wahyuni (23), divonis masing-masing 6 bulan penjara. Vonis itu lebih ringan dari tuntutan JPU Andi yakni 1 tahun penjara.
Selasa, 30 Jul 2013 18:57 WIB







































