Sejumlah hal mesti diperhatikan saat mudik bersama lansia. Waktu istirahat, obat-obatan, makanan harus diperhatikan agar kesehatan lansia terjaga selama mudik.
Hari ini merupakan puncak arus mudik Lebaran 2025. Sebagian orang yang sudah libur, mulai mudik hari ini yang bertepatan dengan H-3 Lebaran Idul Fitri 2025.
Aktivitas arus mudik di Pelabuhan Bakauheni, Lampung Selatan, belum mengalami peningkatan. Pemudik pun senang karena tidak adanya antrean kendaraan panjang.