Seri pamungkas MotoGP 2025 tersebut bisa ditonton langsung di stasiun televisi Trans7 atau sejumlah aplikasi live streaming berbayar seperti SPOTV dan Vision+.
Nasib apes Francesco Bagnaia kian panjang setelah jatuh di Portimao. Pebalap Ducati ini berarti gagal finis di empat balapan grand prix berturut-turut.