detikInet
Kodak Keluar dari Jurang Kebangkrutan
Legenda fotografi Kodak mengaku telah keluar dari kebangkrutan Chapter 11. Dalam keterangan resmi yang mereka keluarkan, Kodak mengatakan bahwa mereka telah menyelesaikan proses restrukturisasi.
Rabu, 04 Sep 2013 10:16 WIB







































