Cassie Smith mengaku kerap dikira sebagai bintang opera sabun Inggris, 'EastEnders'. Capek karena sering dikira mirip artis, ibu muda ini pun menghabiskan Rp 168 juta untuk makeover penampilannya.
Meski masih berstatus bebas bersyarat, Julian Assange tetap lantang. Bersama sosialita Jemima Khan, Assange memimpin aksi demonstrasi di London menentang peperangan di Afghanistan.
Harus diakui bahwa hal terbaik di hari pertama LA Lights Java Soulnation 2011 jatuh kepada Tribute to Amy Winehouse. Tampil pada pukul 18.00 WIB di LA Main Stage, Tribute to Amy Winehouse menampilkan sembilan wanita pecinta mendiang Winehouse yang menamakan diri mereka 9SuppaSoulSistas.
Festival Java Soulnation 2011, Jumat (23/9/2011) tak hanya diisi aksi panggung per-band atau solois. Amy Winehouse pun hidup kembali lewat acara tribute yang disuguhkan para musisi Indonesia.
Java Soulnation 2011, Day 1, Jumat, 23 September 2011 pukul 17.30 WIB - 01.30 WIB di Istora Senayan, Jakarta. Bintang tamu:RAN, Unsoire, Tribute to Amy Winehouse, Raisa, Jemima, Valerius, Sir. Dandy, Maliq & D'Essentials, SOB, Wizzow From Batik Tribe, Back Alley, Naughty by Nature, Boogiemen, Space System, Bayu Risa, Drew, Ras Muhamad. Special show: Nelly.
Setelah sukses menggelar Java Jazz Festival pada 4, 5, dan 6 Maret 2011 lalu, serta Java Rockin’land pada 22, 23, dan 24 Juli, kini tiba saatnya bagi Java Festival Production untuk menggelar festival terakhirnya setiap tahun, Java Soulnation.