Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman kembali memecat Staf dari Direktorat Tanaman Pangan yang sengaja memungut uang dari petani untuk pengadaan alsintan.
Wakil Ketua DPD RI Tamsil Linrung apresiasi Mentan Amran Sulaiman dalam pencanangan Program Senator Peduli Ketahanan Pangan, dorong produksi jagung nasional.
Wapres Gibran dan Mentan Amran tanam jagung unggul di Banten. Program ini dorong swasembada pangan dan kesejahteraan petani melalui kolaborasi lintas sektor.