detikNews
Menengok Kemeja Kotak-Kotak Merah Andalan Jokowi
Usai memenuhi undangan majelis taklim, cagub DKI Jakarta dari PDIP, Joko Widodo, mengaku sering mendatangi acara serupa. Namun, Jokowi, sapaan akrab Joko Widodo, tetap memakai kemeja andalannya, yaitu kotak-kotak merah.
Minggu, 25 Mar 2012 22:26 WIB







































