Presiden Jokowi tidak ingin ada disinformasi mengenai vaksin virus Corona (COVID-19). Untuk itu, Jokowi meminta jajarannya mematangkan komunikasi publik.
Pengusaha dan dokter gigi di Surabaya drg David Andreasmito membuat pengaduan ke Polda Jatim. Pengaduan ini terkait dugaan kampanye hitam yang menyerang dirinya
Berbagai video seks yang disebut-sebut mirip artis menyebar beberapa hari belakangan. Kementerian Informasi dan Informatika (Kominfo) pun menggeber mesin AIS.
Tahapan penghitungan suara hasil pencoblosan Pilpres AS sedang berlangsung. Pada proses ini, disinformasi berseliweran. Ada yang mirip dengan di Indonesia?
Lewat blog resminya Google mengumumkan perubahan terbaru yang akan hadir pada mesin pencariannya. Ini upaya Googe melindungi penggunan dari berita hoax.