Sepakbola
Eto'o Kembali Ejek Mourinho dengan Perayaan Gol ala Orang Tua
Samuel Eto'o sepertinya masih "dendam" pada Jose Mourinho, yang menyebutnya sudah tua. Ia kembali membuat perayaan gol dengan gaya orang tua.
Senin, 02 Jun 2014 12:00 WIB







































