detikInet
Operator Korsel Ditengarai Umbar Subsidi Ilegal untuk iPhone 5
iPhone 5 segera menyambangi 50 negara pada Desember ini. Di Korea Selatan, para operator telekomunikasi yang mendistribusikan smartphone terbaru Apple ini diberi peringatan lantaran mengumbar subsidi ilegal.
Selasa, 04 Des 2012 14:48 WIB







































