Merek mobil asal Prancis bakal memproduksi mobil secara lokal di Indonesia menggunakan fasilitas Indomobil Group di Purwakarta, Jawa Barat. Kapan waktunya?
Indonesia kedatangan berbagai brand baru. Tapi pasarnya stagnan, bahkan penjualan domestik mentok di angka satu jutaan unit selama satu dekade ke belakang.