detikNews
Keputusan Mahkamah PPP, Muktamar VIII Diadakan 30 Oktober di Jakarta
Partai Persatuan Pembangunan (PPP) menggelar rapat yang dihadiri oleh 25 pengurus Dewan Perwakilan Wilayah (DPW) yang juga dihadiri Ketua Majelis Syariah KH Maimoen Zubair. Hasilnya rapat memutuskan untuk mengadakan Muktamar VIII PPP pada tanggal 30 Oktober 2014 di Jakarta.
Selasa, 21 Okt 2014 18:51 WIB







































