Sepakbola
Fiorentina Ditinggal Gomez Dua Pekan
Fiorentina tak akan diperkuat oleh Mario Gomez selama dua pekan ke depan. Striker asal Jerman itu mengalami cedera engkel dan harus menjalani pemulihan.
Sabtu, 07 Mar 2015 11:36 WIB







































