detikFood
Diet Kaya Buah dan Sayur Juga Berefek Buruk pada Lingkungan
Diet sayuran dan buah makin populer. Namun, pola diet ini ternyata tidak ramah lingkungan. Mengingat jumlah sayuran dan buah yang dikonsumsi meningkat sehingga konsumsi energi juga naik. Inilah yang dibuktikan oleh sebiuah riset di Prancis.
Rabu, 13 Feb 2013 08:30 WIB







































