detikHealth
Menyusul Maladewa, Sri Lanka Raih Sertifikat Bebas Malaria dari WHO
Sri Lanka akhirnya dinyatakan bebas malaria oleh WHO. Tercatat tidak ada kasus penularan lokal dalam 3 tahun terakhir.
Senin, 05 Sep 2016 16:26 WIB







































