detikNews
Massa Mahasiswa Bubar, Polisi Masih Berjaga Ketat di Luar Kampus UMI
Demonstrasi yang berakhir rusuh di Makassar, dan menelan korban jiwa, berakhir sekitar pukul 21.45 WITA. Meski massa telah membubarkan diri, ratusan polisi masih berjaga ketat.
Kamis, 27 Nov 2014 22:53 WIB







































