India mengungkapkan 40 negara berjanji akan mendukung dan membantu, termasuk mengirimkan pasokan oksigen yang sangat dibutuhkan di tengah lonjakan kasus Corona.
AS mengirimkan pasokan medis senilai lebih dari US$ 100 juta (Rp 1,4 triliun) ke India untuk membantu negara itu melawan lonjakan kasus virus Corona (COVID-19).
Angka kematian akibat virus Corona (COVID-19) di India menembus 200.000 orang. Masjid-masjid di negara itu pun diubah menjadi tempat perawatan pasien Corona.