detikNews
Bangun Rumah Kombes Imam di Tebet, 3 Buruh Terkubur Tanah
Untung tak dapat diraih, malang tak dapat ditolak. Tiga buruh bangunan tertimbun tanah ketika sedang membangun rumah Kombes Imam Widiono di Tebet.
Selasa, 11 Jul 2006 13:50 WIB







































