Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menghadiri Tanwir I Aisyiyah di Jakarta. Kapolri menekankan mengenai komitmennya untuk terus mengawal isu perempuan.
Kemenkeu menghentikan sementara penyaluran dana peremajaan kelapa sawit akibat perubahan nomenklatur BPDPKS. Proses pencairan akan diinformasikan lebih lanjut.
Menteri UMKM Maman Abdurrahman menanggapi rencana pemutihan utang untuk UMKM, petani, dan nelayan. Kriteria penerima masih dalam kajian dan sinkronisasi.