detikInet
Gemuruh Merapi Puncaki Twitter
Pagi ini Gunung Merapi mengeluarkan suara gemuruh disertai asap membumbung tinggi. Tak pelak netizen pun ramai bahas erupsi gunung yang ada di Yogyakarta itu.
Jumat, 11 Mei 2018 09:21 WIB







































