detikNews
20 Tahun Sebatang Kara, Kakek Ini Ditemukan Tewas di Pasar
Malang nian nasib Jono (80). Warga Kediri yang sudah 20 tahun hidup sebatang kara ini ditemukan tewas di pasar. Semasa hidupnya, ia hanya memulung di pasar yang juga rumahnya itu.
Minggu, 18 Mei 2014 20:55 WIB







































