detikSport
Pedrosa Jalani Operasi Lengan, Diprediksi Akan Siap untuk MotoGP Prancis
Pebalap Repsol Honda Dani Pedrosa baru saja menjaani proses operasi di bagian lengan tangan kanannya. Dalam beberapa hari ia akan lanjut menjalankan proses pemulihan agar bisa beraksi dalam balapan berikutnya di Le Mans pada 18 Mei mendatang.
Rabu, 07 Mei 2014 03:05 WIB







































