Rollingstone
Dua Konser Metallica di China Sukses Besar dan 'Sold Out'
Shanghai menjadi saksi sejarah musik yang tercipta di belahan dunia bagian Timur. Band metal terbesar di dunia, Metallica, belum lama ini memberikan penampilan yang memukau bagi para penggemarnya di Mercedes-Benz Arena, Shanghai, China.
Kamis, 15 Agu 2013 10:36 WIB







































