CEO Formula E, Jamie Reigle antusias ajang balap yang dipegangnya akan terlaksana di Ancol. Dia ingin Jakarta masuk kalender balap tetap tiap tahunnya.
Presiden Joko Widodo (Jokowi) akan diagendakan menyaksikan langsung formula E di Ancol. Sebelum menonton, Jokowi akan grid walk bersama sejumlah pejabat.
Ketua Pelaksana Formula E Jakarta Ahmad Sahroni menyinggung BUMN yang tidak terlibat menjadi sponsor dalam ajang Formula E 2022. Memang siapa saja sponsornya?