Luhut sempat menemui keluarga korban KM Sinar Bangun, yang tenggelam. Luhut menjelaskan alasan kapal dan jenazah yang tenggelam tidak mungkin diangkat.
Terkait erupsi Gunung Agung, maskapai AirAsia telah membatalkan sejumlah penerbangan dari dan ke Bali kemarin. Sejumlah pembatalan pun dilakukan lagi hari ini.
Sebanyak 12 penerbangan rute Yogyakarta-Bali dan sebaliknya dibatalkan dampak penutupan Bandara I Gusti Ngurah Rai akibat peningkatan aktivitas Gunung Agung.
"Informasi terakhir, memang Basarnas, tim dari geosurvei, menemukan titik yang diduga bahwa itu adalah KM Sinar Bangun pada kedalaman 450 meter," kata Hadi.