detikNews
Wapres JK: Tidak Boleh Menuduh Orang yang Tidak Ada Tindak Pidananya
Wapres Jusuf Kalla (JK) mengakui adanya upaya pelemahan pada KPK. Namun menurutnya, upaya pelemahan itu bisa dari dalam KPK, dan bisa juga dari luar.
Selasa, 10 Mar 2015 17:45 WIB







































