Waru Band Ingin Main Bareng Dengan Slank
Setelah berhasil mendapatkan penghargaan Museum Rekor Indonesia (MURI), Waru Band, kelompok musik made in Rutan Kebon Waru Bandung memiliki impian lain. Mereka bercita-cita bermain dengan grup band Slank.
Selasa, 30 Jun 2009 16:26 WIB







































