Sepakbola
Sempat Ketinggalan, Bayern Taklukkan Ingolstadt 3-1
Bayern Munich memetik kemenangan atas Ingolstadt di lanjutan Liga Jerman. Sempat ketinggalan lebih dulu, Die Roten memetik kemenangan dengan skor 3-1
Sabtu, 17 Sep 2016 22:40 WIB







































