Bus tersebut sempat diperingatkan saat terjaring razia di KM 47 Jalan Tol Jagorawi dan disarankan agar memutar arah. Tapi bus itu tetap melaju ke Puncak.
PT PLN telah mengaliri listrik di seluruh desa Provinsi Bangka Belitung (Babel). Artinya rasio elektrifikasi yang ada di wilayah tersebut telah mencapai 100%.
Pemkot Tangerang menggelontorkan anggaran Rp 30 miliar untuk menanggung biaya awal pendaftaran jaminan sosial. Dana tersebut untuk 250 ribu warga Tangerang.