detikNews
Menkopolhukam Akan Panggil Kapolri dan Panglima TNI
Menko Polhukam Tedjo Edy Purdijatno menyayangkan peristiwa bentrokan antara TNI dan Polri yang terjadi di Batam, Kepulauan Riau. Tedjo mengaku akan memanggil Kapolri dan Panglima TNI terkait bentrokan tersebut.
Rabu, 19 Nov 2014 23:57 WIB







































