detikOto
Hyundai Santa Fe Versi Baru Bakal Ada Varian Hybrid
Hyundai Motor Company, kini tengah melakukan serangkaian uji jalan Sport Utility Vehicle (SUV) Hyundai Santa Fe versi facelift. Selain tampang yang dipoles, mobil ini juga mendapatkan tambahan fitur keamanan dan kenyamanan, serta bakal hadirnya varian hybrid.
Jumat, 31 Jul 2015 11:53 WIB







































