Komite Disiplin PSSI menjatuhkan denda Rp 30 juta kepada PSM Makassar akibat pelemparan botol oleh suporter. Total denda PSM musim ini mencapai Rp 400 juta.
Barcelona kembali berlaga di Camp Nou usai nyaris tiga tahun. Kemenangan atas Athletic Bilbao akan melambungkan Barca ke puncak klasemen, setidaknya sementara.
Federico Valverde mengaku kurang nyaman bermain sebagai bek sayap di Real Madrid. Namun, Valverde menegaskan, tidak pernah menolak dimainkan di posisi manapun.
Persib Bandung dikaitkan dengan pemain Timnas Indonesia yang merumput di luar negeri, termasuk Joey Pelupessy dan Maarten Paes, untuk memperkuat skuad.
Tomas Trucha menilai PSM Makassar memiliki potensi besar setelah meraih kemenangan away perdana di Super League. Uji coba melawan Askab PSSI berakhir 10-0.