detikNews
Popularitas atau Elektabilitas?
Menjelang pemilu yang makin dekat, partai-partai politik dan tokoh-tokoh yang berminat untuk maju dalam pemilu itu, sudah mulai bersiap-siap. Apa yang menjadi tujuan dari kampanye itu? Apakah sekedar untuk popularitas dengan sering tampil, atau untuk meningkatkan elektabilitas?
Senin, 07 Jan 2013 11:02 WIB







































